image

Martha Tilaar Development Program 2017, Mencari Generasi Muda Terbaik

Dalam rangka mencari dan mengajak bibit-bibit muda untuk bergabung dan berinovasi bersama dalam mengembangkan produk dan kekayaan lokal, Martha Tilaar Group menggadakan Martha Tilaar Development Program (MTDP) 2017. Proses MTDP 2017 ini diawali dari pencarian calon-calon Management Trainee

Read more
image

Pelatihan Kriya bersama Sariayu Kembali digelar di Rusun Marunda

Pelatihan kriya �Bekas Jadi Bagus� yang didukung oleh salah satu brand kosmetika Martha Tilaar Group, Sariayu, kembali diadakan bersama Yayasan Precious One dan Tabloid Nova di Rusun Marunda, Jakarta Utara pada tanggal 10 Januari 2017.

Read more
image

Sertifikasi Halal, Bentuk Komitmen Martha Tilaar Group pada Konsumen Indonesia

Semakin hari, masyarakat Indonesia semakin menyadari pentingnya label halal pada produk-produk konsumsi, mulai dari makanan, minuman, hingga produk kecantikan dan kosmetik. Menyadari pentingnya hal tersebut bagi masyarakat, khususnya bagi mereka yang memeluk agama Islam,

Read more
image

Unpad Tandatangani Kerja Sama dengan PT Martina Berto, Tbk

Dalam rangka pengembangan dan peningkatan kualitas produk herbal asli Indonesia, khususnya kosmetik, PT Martina Berto Tbk menggandeng Universitas Padjajaran (Unpad) sebagai mitra dalam penelitian produk kosmetik yang akan diluncurkan di masa mendatang.

Read more
image

Rayakan Keragaman Budaya, Roemah Martha Tilaar Gelar Festival Cap Go Meh

Kota Gombong begitu lekat dengan sejarah Martha Tilaar Group, karena di kota inilah pendiri perusahaan kosmetika lokal Indonesia, Dr. (H.C) Martha Tilaar lahir, dibesarkan, dan tinggal di masa kecil hingga remajanya.

Read more